Menyeduh Teh Celup Terlalu Lama
Kids, kantung teh yang dicelup terlalu lama dapat menyebabkab teh menjadi lebih kental dan merusak rasa, lo.
Soalnya, ketika dikonsumsi konsistensi teh yang terlalu kental dapat berdampak pada kesehatan tubuh.
Teh yang kental dapat memberikan efek pada ginjal sehingga mengganggu kinerjanya.
Kantung teh celup dapat diseduh selama 2-5 menit dalam suhu 70-100°. Menyeduh teh dalam waktu yang lama dapat berdampak pada kesehatan.
Baca Juga: Termasuk Minuman Populer, Begini Cara Membuat Teh Tarik Kayu Manis, Dijamin Enak dan Sehat
Selain itu juga membuang kandungan sehat yang dimilikinya, seperti kafein dan antioksidan yang dibutuhkan oleh tubuh.
Pastikan enggak menyeduh teh dengan air yang terlalu panas dan waktu yang terlalu lama supaya kandungan di dalamnya enggak hilang.
Nah, itulah dua hal yang perlu diperhatikan dalam menyeduh teh soalnya dapat berdampak bagi kesehatan tubuh.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar