GridKids.id - Kids, siapa di sini yang gemar mengonsumsi makanan ringan bernama kentang goreng?
Kentang goreng merupakan hidangan yang dibuat dari potongan-potongan kentang yang digoreng dalam minyak goreng panas.
Kali ini, GridKids akan membahas resep kentang goreng rumahan krispi ala restoran cepat saji yang dijamin gurih dan kriuk.
Baca Juga: Anti Gagal dan Tetap Kriuk, Ini Rahasia Membuat Keripik Kentang yang Jadi Favorit
Di dalam menu restoran cepat saji, kentang goreng akan dipotong panjang dan digoreng dalam keadaan terendam di dalam minyak goreng panas.
Kudangan ringan kentang goreng ini biasanya disebut juga dengan nama French fries.
Lalu, bagaimana sih resep kentang goreng rumahan agar sama seperti restoran cepat saji?
Enggak perlu khawatir, caranya simpel dan mudah dilakukan di rumah, kok. Daripada penasaran, langsung simak ulasannya, yuk!
Baca Juga: Dibilang Bisa Sebagai Pengganti Nasi, Ubi Punya Manfaat Mencegah Kanker
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar