GridKids.id - Siapa nih, yang suka sama gorengan? Di antara kamu pasti sangat menyukai camilan yang satu ini.
Yap, gorengan menjadi menu favorit orang Indonesia dengan teksturnya yang renyah saat digigit.
Apalagi, jika disajikan dengan kondisi yang masih panas yang bisa menemani waktu luang kamu.
Baca Juga: Jadi Rahasia Pedagang Gorengan, Ini Trik Membuat Tahu Crispy yang Renyah dan Lezat
Gorengan memang mudah ditemui di mana saja karena banyak yang menjualnya.
Namun, jkamu juga bisa membuatnya sendiri di rumah dengan memperhatikan beberapa tips di bawah ini.
Kalau begitu, langsung saja kita cari tahu di sini tips membuat gorengan yang renyah!
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar