GridKids.id – Batu ginjal merupakan salah satu penyakit yang harus diwaspadai karena cukup berbahaya, Kids
Untuk yang belum tahu, batu ginjal bisa terjadi karena penumpukan mineral dan garam yang mengeras atau berubah menjadi batu dalam ginjal.
Sakit batu ginjal yang para akan berdampak kesulitan buang air kecil.
Selain itu, batu ginjal juga bisa berakibat fatal oleh sebab itu harus diwaspadai.
Untuk yang belum tahu, beberapa orang memiliki risiko tinggi terkenak sakit batu ginjal.
Baca Juga: Apa Itu Bilangan Genap dan Ganjil? Ini Pengertian dan Perbedaannya
Lalu, siapa saja orang berisiko tinggi terkena batu ginjal? Yuk, kita cari tahu, Kids.
Source | : | GridHealth.ID |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar