Sehingga jika panas matahari makin terik, maka akan makin ampuh untuk membunuh kutu kasurnya.
3. Menjaga ukuran asli dari peralatan tidurmu
Tahukah kamu? Dengan menjemur peralatan tidurmu maka akan membuatnya menjadi menggembung lagi.
Hal ini disebabkan karena semakin lama digunakan maka perlengkapan tidur akan menyerap kelembapan yang berasal dari keringat tubuh kita.
Inilah yang membuat bagian dalam perlengkapan tidurmu berubah jadi lebih pipih setelah semakin lama digunakan.
Baca Juga: Hindari Menggunakan Kasur yang Sudah Tua, Ini Efek Buruknya untuk Kesehatan
4. Mencegah peralatan tidurmu jadi lembap
Jika rajin menjemur perlengkapan tidurmu di bawah sinar matahari, maka kelembapan yang di bagian dalamnya akan menguap karena dipanaskan.
Jika kamu menggunakan AC atau humidfier dalam kamar, kemungkinan besar perlengkapan tidurmu akan dalam kondisi lembap.
Source | : | Hellosehat.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar