Orang yang Boleh Lakukan Isolasi Mandiri di Rumah
Dokter RSUP Persahabatan, Dr. dr. Erlina, M,Sc, SpP(K) mengatakan bahwa isolasi mandiri dapat dilakukan oleh orang yang tes dengan antigen dan PCR tanpa bergejala.
Tetapi harus tetap diperhatikan kondisi tempat tinggalnya apakah ideal untuk isolasi mandiri.
Adapun beberapa kriteria rumah yang dibolehkan untuk lakukan isolasi mandiri, yaitu:
- Di dalam rumah tersedia ruang atau kamar yang terpisah dengan anggota keluarga lain.
- Enggak boleh tinggal serumah dengan orang yang kemungkinan berisiko tinggi tertular seperti lansia, bayi dan orang yang memiliki riwayat penyakit diabetes, jantung dan lainnya.
Baca Juga: Kapan Selesai Isolasi Mandiri? Kenali Tanda Tubuh Sudah Pulih dari COVID-19
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar