GridKids.id - Kekurangan air atau cairan merupakan hal yang tentu dihindari oleh semua orang, Kids.
Oleh sebab itu, banyak orang minum air putih untuk mencukupi kebutuhan harian.
Kebutuhan harian air pada seseorang berbeda-beda, untuk laki-laki kebutuhan air 15,5 cangkir atau 3,7 liter.
Baca Juga: Bukan Air Putih, Ini 5 Minuman yang Paling Ampuh Redakan Rasa Pedas di Mulut
Lalu, untuk perempuan membutuhkan air 11,5 cangkir atau 2,7 liter.
Kurang air akan berbahaya untuk tubuh karena jika dehidrasi, konsentrasi akan berkurang.
Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama
Namun, kelebihan air juga berbahaya untuk tubuh, lo.
Nah, inilah bahaya kelebihan minum air yang harus diketahui. Apa saja, ya?
Source | : | Grid.id |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar