4. Cobek tanah liat
Jenis cobek ini sering digunakan untuk keperluan estetika. Cobek jenis ini memang enggak digunakan untuk menghaluskan bumbu dengan jumlah yang banyak.
Jenis cobek ternyata memengaruhi rasa dan kesehatan lo, Kids.
Dikutip dari nakita.grid.id, cobek bermutu baik bukan berwarna hitam, melainkan berwarna abu-abu seperti warna batu.
Selain cobek yang dicat, di pasaran juga terdapat cobek campuran batu, pasir, dan semen.
Baca Juga: Meski Jarang Rusak, Siapa Sangka 4 Alat Dapur Ini Tetap Harus Sering Diganti, Salah Satunya Talenan
Cobek yang dicat dan menggunakan campuran berdampak pada kesehatan orang yang menyantap makanan.
Soalnya cobek adalah alat untuk menghancurkan bahan makanan secara alami.
Jika ada bahan kimia dari cobek yang digunakan kemudian tercampur makanan, maka akan membahayakan tubuh.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | nakita.grid.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar