Cara Mengiris Tipis Telur Dadar
Jika semua telur matang, biarkan telur tiris dan uap panasnya menghilang terlebih dahulu.
Setelah uap panasnya menghilang, barulah iris telur dadar menjadi irisan tipis-tipis.
Nah, Selamat mencoba di rumah, Kids!
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Komentar