GridKids.id - Siapa yang suka dengan rempah-rempah jahe, nih?
Selain biasa dijadikan bumbu aneka hidangan, jahe juga banyak dijadikan bahan aneka minuman.
Rempah-rempah satu ini memang mudah dijumpai di Indonesia dan banyak digunakan, Kids.
O iya, enggak hanya serba guna, jahe juga mengandung berbagai manfaat bagi kesehatan, lo.
Baca Juga: Manfaat Jahe untuk Kesehatan Tubuh Jika Dikonsumsi Secara Rutin
Akan tetapi, rupanya ada yang harus diperhatikan tentang cara pengolahan jahe supaya kita bisa mendapatkan manfaatnya, Kids.
Untuk mengolah jahe, ternyata sebaiknya kita enggak menyeduhnya dengan air yang terlalu panas.
Wah, mengapa begitu, ya? Bukankah selama ini jahe identik dengan diseduh air panas?
Kita cari tahu faktanya, yuk!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar