GridKids.id - Setiap orang pasti pernah menangis saat masih kecil.
Orang dewasa pun juga terkadang menangis, lo.
Enggak hanya karena sedih, tapi kita juga bisa meneteskan air mata karena bahagia.
Nah, enggak hanya untuk meluapkan emosi, menangis ternyata memiliki sejumlah manfaat bagi kesehatan.
Berikut ini beberapa manfaat menangis berdasarkan Boldsky.com. Kita simak, yuk!
Baca Juga: Susah Ditebak dan Senang dengan Dunianya Sendiri, Apa Lagi Sifat Golongan Darah AB?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar