Find Us On Social Media :

7 Jenis Pancake dari Berbagai Negara, Ada Dosa dari India

Dosa adalah salah satu jenis pancake yang berasal dari India.

Adonan hotteok dibuat dari tepung gandum, susu, gula, ragi, juga air.

Hotteok khas Korea digoreng dengan minyak panas, adonan dan isiannya dipipihkan dengan alat khusus.

Selain kacang merah, hotteok juga bisa diisi madu, selai buah, selai cokelat, sampai ditambahi es krim vanilla.

6. Dutch Baby Pancake (Jerman)

Orang Jerman punya pancake khas yang bentuk dan asal usul namanya unik, nih.

Kalau melihat namanya banyak orang salah mengira kalau pancake ini berasal dari Belanda,ya.

Padahal nama Dutch mengacu pada Deutschland atau sebutan lain dari negara Jerman.

Yap, pancake ini disebut mulai populer pasca Perang Dunia II, Kids.

Kalau pancake biasanya datar saja permukaannya, Dutch Baby Pancake ini bentuknya malah mirip mangkuk, lo!

Teksturnya unik karena bagian atasnya lebih garing dengan bagian bawah yang terasa lebih lembut.

7. Injera (Ethiopia)

Baca Juga: Jadi Sarapan Favorit ala Barat, Beginilah Sejarah Perkembangan Pancake

Masyarakat Ethiopia juga punya sajian pancakenya tersendiri yaitu Injera.

Bentuk Injera pipih juga lebar biasanya ditempatkan di atas nampan.

Pancake ini terbuat dari tepung teff (tepung yang dibuat dari biji-bijian khas Afrika Timur).

Cara pembuatan injera masih tradisional, memanfaatkan bara api.

Di atas Injera nantinya akan ditaruh berbagai jenis pilihan laut, seperti tumis sayur, salad sayur segar, sambal, kari daging kambing atau sapi, hingga kacang-kacangan.

Injera akan dimakan bersama-sama keluarga dengan menggunakan tangan.

Itulah tadi berbagai jenis pancake yang berasal dari berbagai negara dunia. Semuanya terlihat lezat dan punya keunikan masing-masing, ya, Kids?

Pertanyaan:
Apa nama pancake yang bentuknya mirip scrambled egg?
Petunjuk, cek lagi halaman 2.

 ----

Jangan lupa kunjungi juga akun youtube GridKids untuk mendapatkan berbagai informasi visual dalam bentuk video dan shorts yang bisa menambah wawasanmu, Kids!