Find Us On Social Media :

Meski Menyegarkan Tenggorokan, Ini 6 Efek Keseringan Minum Air Es Setelah Makan

Minum air es setelah makan memang menyegarkan tenggorokan dan ada sensasi dingin pada tubuh.

2. Mengganggu Metabolisme

Tahukah kamu? Minum air es setelah makan dapat mengganggu metabolisme tubuh, lo.

Ketika metabolisme terganggu, maka tubuh dapat mengalami perubahan suhu yang mendadak.

Maka dari itu, perubahan inilah yang dapat membuat pusing di kepala.

3. Makanan Berlemak Susah Dicerna

Setiap makanan berlemak yang kita konsumsi akan susah dicerna jika sering minum air es setelah makan, lo.

Makanan belemak akan lebih lama mengendap di dalam tubuh karena susah dicerna.

Air es yang masuk ke lambung akan menurunkan suhu lemak di dalam lambung yang akhirnya memerlukan waktu lebih lama agar suhunya stabil dan tubuh dapat mencerna makanan.

4. Membuat Perut Makin Buncit

Keseringan minum air es setelah makan ternyata dapat menyebabkan endapan lemak yang sudah ada jadi semakin "dingin".

Baca Juga: Meski Menyegarkan, Ini 5 Masalah Kesehatan Akibat Minum Es saat Berbuka Puasa