Find Us On Social Media :

6 Makanan Terbaik untuk Atasi Mual, Salah Satunya Makanan Tinggi Protein

Tahu kukus adalah salah satu makanan yang tinggi protein dan baik untuk meredakan perasaan mual dan enggak nyaman di perut.

Namun, hingga kita bukti ilmiahnya masih kurang dan perlu diteliti lebih lanjut, Kids.

Tapi, enggak ada salahnya mencoba minum teh herbal untuk memenuhi kebutuhan cairan tubuh setelah muntah.

5. Makanan Dingin

Orang yang sedang mual lebih bisa menoleransinya makanan dingin karena aroma dan rasanya enggak terlalu menyengat.

Seperti yang kamu tahu, mual bisa dipicu karena aroma dan rasa yang menyengat indera penciuman.

Beberapa makanan dingin yang bisa dikonsumsi ketika sedang mual misalnya es krim, buah-buahan dingin, yogurt, juga puding.

6. Makanan Tinggi Protein

Protein bisa membantu menghasilkan enzim untuk mencerna makanan yang kita konsumsi.

Protein diperkirakan bisa membantu mengembalikan aktivitas lambung dengan meningkatkan sekresi gastrin.

Contoh makanannya tinggi protein yang bisa dikonsumsi misalnya ikan, telur rebus, selai kacang, hingga tahu kukus.

Itu tadi beberapa jenis makanan dan minuman yang baik diminum untuk redakan gejala mual yang mengganggu. 

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.