Find Us On Social Media :

Pembangunan Indonesia pada Masa Orde Lama dan Orde Baru, IPS Kelas 9 SMP

(Ilustrasi) Pembangunan Indonesia pada Masa Orde Lama dan Orde Baru

Bagaimana Pembangunan di Indonesia pada Masa Orde Lama?

Pada masa Orde Lama, terlihat dari adanya berbagai perubahan terkait sistem kenegaraan seperti perubahan bentuk negara dan sistem pemerintahan.

Pada masa Orde Lama, negara Indonesia menganut sistem demokrasi parlementer di mana selain memiliki presiden, Indonesia juga memiliki perdana menteri.

Presiden berperan sebagai kepala negara sementara perdana menteri berperan sebagai kepala pemerintahan.

Berikut beberapa aspek pembangunan di Indonesia pada masa Orde Lama:

1. Kemerdekaan dan Stabilisasi Negara

Pada 17 Agustus 1945, Indonesia memproklamirkan kemerdekaannya dari Belanda setelah lebih dari tiga abad penjajahan. Ini merupakan awal dari pembangunan negara merdeka.

2. Perekonomian

Pada awal Orde Lama, perekonomian Indonesia tergantung pada sektor pertanian.

Namun, pemerintah berusaha untuk mengembangkan sektor industri dan infrastruktur melalui program pembangunan ekonomi.

3. Infrastruktur dan Pendidikan

Baca Juga: 4 Poin Rencana Pembangunan Indonesia Masa Pemerintahan Orde Lama