Find Us On Social Media :

7 Sayuran yang Baik untuk Kesehatan Mata Selain Wortel, Apa Saja?

Ada banyak jenis sayuran yang baik untuk kesehatan mata.

6. Kubis Brussel

Kubis Brussel mengandung lutein dan zeaksantin, serta vitamin C dan vitamin K.

Senyawa-senyawa ini dapat membantu melindungi mata dari penyakit degeneratif seperti katarak dan degenerasi makula.

7. Asparagus

Asparagus mengandung vitamin E dan selenium, yang berperan dalam melindungi mata dari kerusakan sel-sel mata.

Selain itu, asparagus juga mengandung zeaksantin dan lutein yang baik untuk penglihatan.

Itulah daftar sayuran yang baik untuk kesehatan mata selain wortel ya, Kids!

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.