Find Us On Social Media :

Salah Satunya Menunda Tugas, 5 Kebiasaan Ini Bikin Tubuh Lelah dan Mudah Sakit

Kebiasaan sehari-hari ternyata bisa membuat tubuh mudah lelah dan sakit.

GridKids.id - Tahukah kamu? Kebiasaan sehari-hari ternyata bisa membuat tubuh mudah lelah dan sakit, lo.

Meski rasa lelah termasuk hal yang biasa, namun jika terus-menerus muncul maka bisa menyebabkan sakit.

Biasanya setelah melakukan kegiatan ini tubuh akan mudah lelah sehingga akan merasa lesu seharian.

Kelelahan bisa diatasi oleh pola hidup sehat seperti mengonsumsi makanan sehat.

Salah satu jenis kelelahan adalah kelelahan akut. Jenis kelelahan ini biasanya hilang setelah istirahat dan sering terjadi karena kelelahan atau kurang tidur.

Sementara kelelahan kronis merupakan kelelahan yang berlangsung selama enam bulan atau lebih.

Hal ini termasuk gejala dari kondisi kronis dan enggak akan hilang dengan istiarahat.

Nah, berikut ini merupakan kebiasaan yang masih sering dilakukan padahal bisa memicu kelelahan dan sakit, apa saja?

Kebiasaan yang Membuat Tubuh Mudah Lelah dan Sakit

1. Mengabaikan Istirahat

Kids, terbiasa mengabaikan istirahat bisa membuat tubuh mudah lelah dan sakit, lo.

Baca Juga: Makanan hingga Pola Tidur, 5 Kebiasaan Sehari-hari Ini Bisa Memicu Sakit Kepala