Find Us On Social Media :

Tak hanya Indah, Ketahui 5 Manfaat Daun Kembang Sepatu bagi Kesehatan Tubuh

Bunga kembang sepatu memiliki nama ilmiah Hibiscus rosa-sinensis.

Nah, lendir tersebut bermanfaat untuk mencegah rambut rontok ya, Kids.

Untuk menggunakannya, caranya cukup mudah dengan mengoleskan lendir ke rambut atau gunakan air rebusannya untuk keramas, ya.

2. Mengeluarkan Racun dalam Tubuh

Salah satu manfaat daun kembang sepatu adalah mengeluarkan racun dalam tubuh.

Manfaat ini berasal dari kandungan antioksidan yang terdapat dalam daun kembang sepatu.

3. Obat Sariawan dan Batuk

Tahukah kamu? Daun kembang sepatu juga bisa dijadikan sebagai obat sariawan dan batuk, lo.

Untuk mendapatkan manfaatnya, kamu bisa menggunakan air rebusan daun kembang sepatu untuk berkumur atau diminum langsung.

4. Perlindungan Terhadap Infeksi

Seperti yang kita ketahui bahwa daun kembang sepatu kaya akan mineral, vitamin C, dan antioksidan, ya.

Baca Juga: Banyak Ditemukan di Indonesia, Ini Sederet Fakta Menarik Bunga Sepatu yang Digunakan di Berbagai Negara