Find Us On Social Media :

5 Cara Sehat Makan Tomat Mentah yang Bermanfaat untuk Meningkatkan Sistem Imun

Tomat mengandung mineral dan vitamin, seperti kolin, vitamin B kompleks, fosfor, zat besi, dan zinc.

GridKids.id - Bagaimana cara sehat makan tomat mentah agar mendatangkan manfaat bagi tubuh, Kids?

Tomat mengandung mineral dan vitamin, seperti kolin, vitamin B kompleks, fosfor, zat besi, dan zinc.

Tak hanya itu saja, tomat juga mengandung phenolic, likopen, lutein, dan karotenoid.

Manfaat tomat bagi kesehatan salah satunya meningkatkan metabolisme dan sistem imunitas tubuh.

Namun, tomat juga bisa berbahaya bagi tubuh jika dikonsumsi mentah dan berlebihan.

Senyawa glikoalkaloid ditemukan pada tanaman tomat hijau. Senyawa ini ternyata bisa menyebabkan nyeri sendi apabila makan tomat mentah dalam jumlah yang banyak, lo.

Nah, maka dari itu menyebabkan peradangan dan memperburuk rasa nyeri terutama pada penderita radang sendi atau arthritis.

Untuk mengetahui cara sehat makan tomat, yuk, simak informasi di bawah ini, ya!

Cara Sehat Makan Tomat Mentah

1. Pilih Tomat yang Segar

Langkah pertama untuk menikmati tomat mentah yang sehat adalah memilih tomat yang segar.

Baca Juga: Enggak Hanya Pelengkap Makanan, Saus Tomat Juga Ampuh Membersihkan Peralatan Rumah, Sudah Tahu?