Find Us On Social Media :

Benarkah Tidak Boleh Menambahkan Gula pada Kopi? Simak Alasannya

Kopi menjadi salah satu minuman yang disukai orang dewasa.

2. Pertambahan berat badan

Tingkat obesitas telah meningkat dalam beberapa dekade terakhir, begitu juga dengan asupan gula.

Hal ini membuat para peneliti bertanya-tanya apakah ada hubungan antara asupan gula dan penambahan berat badan.

Gula adalah penyumbang utama kenaikan berat badan, menurut John Hopkins Medicine.

Rata-rata orang Amerika makan 22 sendok teh gula tambahan per hari, yang setara dengan sekitar 350 kalori, menurut Harvard TH Chan School of Public Health.

3. Kerusakan gigi

Gula dapat berisiko terhadap gigi berlubang yang juga dikenal sebagai kerusakan gigi dan karies gigi.

Minuman yang dimaniskan dengan gula adalah sumber utama gula tambahan, menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Selain itu, mengurangi asupan gula juga bermanfaat bagi kesehatan gigi kamu.

4. Nutrisi buruk

Mengganti makanan kaya nutrisi dengan yang sarat gula dapat menyebabkan hilangnya nutrisi penting.

Banyak makanan tinggi gula kekurangan vitamin dan mineral penting.

Baca Juga: Ketahui 5 Manfaat Ampas Kopi, dari Pupuk hingga Aroma Terapi