Find Us On Social Media :

Selera Makan Bisa Hilang, Ini 6 Cara Mengatasi Mulut Terasa Pahit, Sudah Tahu?

Mulut terasa pahit bisa menjadi tanda dari masalah kesehatan tertentu.

Namun, jika sedang sariawan enggak disarankan untuk menggunakan cara ini, ya.

2. Menyikat Lidah

Apakah kamu pernah mencoba menyikat lidah, Kids? Cara lain untuk mengatasi mulut pahit adalah dengan menyikat lidah.

Melansir dari hellosehat.com lidah juga bisa menjadi sarang tumbuhnya bakteri, seperti gusi dan gigi, lo.

Selain itu, membersihkan lidah akan membantu menyingkirkan bakteri penyebab bau dan pahit pada mulut.

3. Mengunyah Permen Karet

Mengunyah permen karet juga bisa membantu mengurangi rasa pahit dalam mulut, Kids.

Kamu bisa mengunyah permen karet bebas gula untuk menjaga air liur tetap mambasahi mulut, ya.

4. Memperbanyak Minum Air Putih

Tahukah kamu? Memperbanyak minum air putih sesuai kebutuhan ternyata bisa membantu mengatasi rasa pahit di mulut.

Baca Juga: Salah Satunya Gejala Asam Lambung, Kenali 4 Masalah Kesehatan yang Ditandai dengan Mulut Pahit