GridKids.id - Siapa di antara kamu yang suka dengan buah stroberi?
Buah merah yang satu ini mengandung banyak air serta nutrisi yang baik untuk tubuh kita.
Stroberi juga memiliki banyak sekali manfaat karena kandungan baik di dalamnya.
Buah ini sangat cocok jika dimakan secara langsung maupun dijadikan sebagai olahan hidangan lainnya.
Kaya akan vitamin C, berikut adalah sejumlah manfaat stroberi yang baik untuk kesehatan.
Manfaat Stroberi bagi Kesehatan
1. Menjaga kesehatan jantung
Stroberi mengandung antioksidan yang bisa menjaga kesehatan jantung kita.
Pada sebuah penelitian, mengonsumsi stroberi dapat mencegah kardiometabolik.
Kardiometabolik adalah faktor risiko yang dapat menyebabkan terjadinya penyakit jantung serta penyakit lainnya yang dapat menyebabkan kematian.
2. Mengurangi stres oksidatif
Baca Juga: Tak Hanya Delima, Inilah 6 Jenis Buah yang Baik untuk Mencegah Anemia