Contohnya, satu pohon kakao hanya bisa memproduksi biji kakao yang cukup untuk membuat 10 batang cokelat Hershey’s dalam satu tahun.
7. Cokelat juga Mengandung Kafein
Rata-rata cokelat batang memiliki sedikit kandungan kafein di dalamnya.
Diperkirakan, satu batang cokelat bisa mengandung 50mg kafein yang lebih tinggi daripada satu shot espresso.
8. Cokelat Mudah Meleleh
Cokelat punya titik leleh khusus Cokelat merupakan satu-satunya bahan makanan yang meleleh di suhu 93 derajat celsius atau sekitar 36 derajat celsius.
Suhu tersebut hampir sama dengan suhu normal tubuh manusia. Itulah kenapa cokelat sangat mudah meleleh dalam mulut.
9.Cokelat Menstimulasi Endorfin
Penelitian menemukan bahwa cokelat bisa menstimulasi endorfin dalam otak.
Endorfin adalah zat kimia dalam tubuh yang dikaitkan dengan rasa gembira di hati dan termasuk hormon kebahagiaan.
Baca Juga: Daftar Makanan yang Paling Padat Nutrisi, Salmon hingga Cokelat Hitam
10. White chocolate bukanlah cokelat
Walaupun disebut sebagai cokelat, white chocolate bukanlah benar-benar cokelat.
Meksi white chocolate memiliki mengandung cocoa butter, tapi enggak mengandung cocoa powder dan cocoa solid yang memberikan rasa serta warna pada milk chocolate dan dark chocolate.
Karena cocoa butter enggak memiliki rasa yang enak apa adanya, maka dari itu white chocolate harus dicampur lagi dengan lemak susu, vanilla, dan gula untuk menghasilkan rasa yang enak.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.