Find Us On Social Media :

4 Aktivitas Fisik untuk Melancarkan Peredaran Darah, Kelas 5 SD Tema 4

Aktivitas fisik yang dilakukan untuk melancarkan peredaran darah, materi kelas 5 SD tema 4.

Aktivitas fisik ini tak membutuhkan tempat khusus karena dapat dilakukan di tempat duduk.

4. Berdiri satu kaki

Sebelum memulai olahraga dan pemanasan berdiri dengan satu kaki jadi salah satu hal yang dapat dilakukan.

Berdiri satu kaki dapat membantu memacu jantung sehingga dapat membantu kelancaran peredaran darah.

Olahraga ini dapat dilakukan dengan berdiri tegak dan angkat salah satu kaki kamu hingga menekuk lutut. 

Jika sudah, kamu bisa menahannya di posisi itu selama kurang lebih 30 detik. 

Jadi, itulah beberapa aktivitas fisik yang dilakukan untuk melancarkan peredaran darah.

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.