Find Us On Social Media :

Bisa Membahayakan Tubuh, Ini 3 Kondisi Tempe yang Tak Boleh Dikonsumsi

Tempe adalah salah satu makanan fermentasi dari kedelai.

GridKids.id - Tempe merupakan makanan orang Indonesia yang populer bahkan hingga ke belahan dunia.

Tempe adalah salah satu makanan fermentasi dari kedelai, Kids.

Mengonsumsi tempe bisa memenuhi asupan protein harian, lo.

Namun, tahukah kamu? Ada beberapa kondisi tempe yang enggak dianjurkan untuk dikonsumsi.

Tempe dengan kondisi tersebut bisa merugikan kesehatan.

Simak informasi di bawah ini untuk mengetahui kondisi tempe yang enggak boleh dikonsumsi.

Kondisi Tempe yang Enggak Boleh Dikonsumsi

1. Aroma Jamur Menyengat

Tempe termasuk makanan dari hasil proses fermentasi sehingga muncul jamur putih di sela-selanya.

Nah, tempe yang bagus akan mengeluarkan aroma yang enggak sangit atau menyengat.

Baca Juga: Benarkah Tempe Lebih Sehat daripada Daging? #AkuBacaAkuTahu

Jika kamu menemukan tempe dengan aroma yang menyengat, maka sebaiknya dihindari, ya.