Find Us On Social Media :

4 Cara Mengatasi Sakit Perut dengan Minuman Herbal, Pernah Coba?

Salah satu cara mengatasi sakit perut adalah dengan minuman herbal.

Minuman herbal cengkeh dan madu merupakan salah satu cara mengatasi sakit perut, Kids.

Campuran cengkeh dan madu mengandung zat yang bisa mengurangi gas dalam perut.

Untuk mendapatkan manfaatnya cukup campurkan 1 sendok teh bubuk cengkeh dengan 1 sendok teh madu.

Minum campuran cengkeh dan madu sekali sebelum tidur.

2. Teh Daun Mint

Apakah kamu pernah mencoba minum teh daun mint?

Minuman herbal teh daun mint bisa digunakan untuk mengatasi sakit perut, lo.

Daun mint berfungsi sebagai obat yang meredakan, mencegah, serta menurunkan kejadian kejang otot.

Untuk mengonsumsinya kamu bisa menambahkan pada minum teh hangat. ya.

3. Teh Chamomile

Baca Juga: Sering Sakit Perut Setelah Sarapan? Bisa Jadi 5 Hal Ini Penyebabnya