Find Us On Social Media :

2 Cara Efektif untuk Menurunkan Kadar Gula Darah yang Aman Dilakukan

Guka darah yang tinggi dapat diturunkan demgan dua cara sederhana yang harus diketahui.

GridKids.id - Apakah kamu pernah merasakan lelah saat setelah melalukan aktivitas?

Jika kamu merasakan hal tersebut bisa jadi karena kamu kekurangan energi, Kids.

Energi yang ditbutuhkan oleh manusia berasal dari lemak, protein, dan karbohidrat.

Karbohidrat yang kita konsumsi akan diserap dan dipecah menjadi glukosa sebelum masuk ke aliran darah.

Glukosa atau level dalam darah ini yang akan mengisi asupan energi di dalam tubuh kita.

Walau begitu, untuk orang yang mengalami diabetes harus memperhatikan level gula darahnya karena bisa berisiko jika dibiarkan.

Salah satu cara terbaik untuk menurunkan gula darah adalah dengan berkonsultasi ke dokter.

Tetapi, pada beberapa kasus kita juga dapat melakukan tindakan pencegahan untuk menurunkan gula darah.

Minum air putih atau makan makanan ringan tinggi protein juga dapat membantu kita untuk menurunkan gula darah.

Walau begitu, kedua hal ini belum bisa dibuktikan keefektivitasannya karena belum banyak riset yang mendukung kebenarannya.

Berikut adalah dua cara yang dapat menurunkan gula darah dengan efektif.

Baca Juga: Kaya Antioksidan dan Serat, Buah Merah Ini Ternyata Cocok Dikonsumsi Penyandang Diabetes