Find Us On Social Media :

2 Waktu Terbaik Minum Madu agar Mendapatkan Khasiat Maksimal

Salah satu khasiat mengonsumsi madu hitam adalah bisa membantu mengatasi mag.

GridKids.id - Kids, tahukah kamu waktu terbaik minum madu?

Agar bisa mendapatkan khasiat madu dengan maksimal, kita harus tahu cara yang benar mengonsumsi madu, nih.

Nah, hal ini termasuk waktu terbaik untuk meminum madu.

Yap! Enggak sembarangan, ternyata ada waktu-waktu tertentu yang lebih disarankan untuk minum madu.

Madu adalah satu cairan alami yang dikenal punya banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

Enggak heran, kalau madu sering dikonsumsi sebagai obat atau untuk menjaga daya tahan tubuh.

Sebaiknya, madu dikonsumsi dua kali sehari.

Sebenarnya, enggak ada takaran pasti untuk mengonsumsi madu. Namun, disarankan satu sendok makan setiap kali minum untuk orang dewasa.

Sementara untuk anak-anak, lebih baik mengonsumsi madu sebanyak satu sendok teh.

Lalu, kapan saja waktu yang baik dan disarankan untuk minum madu?

Yuk, kita cari tahu selengkapnya di sini!

Baca Juga: Tanpa Efek Samping, Ini 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu