Suhu tubuh akan meningkat sepanjang hari dan dapat mengoptimalkan fungsi serta kekuatan otot, aktivitas enzim, dan daya tahan tubuh.
Antara jam 2 siang hingga 6 sore, suhu tubuh berada di titik tertinggi. Waktu ini adalah yang paling efektif bagi tubuh untuk berolahraga.
Olahraga di malam hari
Waktu olahraga di malam hari cocok untuk orang yang memiliki kesibukan di pagi hari hingga sore hari.
Olahraga malam hari ternyata lebih efektif untuk membentuk otot.
Hal ini dibuktikan dari olahraga seperti angkat beban yang jauh lebih baik dan efektif dilakukan saat malam daripada pagi hari.
Cobalah untuk enggak langsung tidur saat setelah berolahraga dan beri jeda hingga 1,5 jam agar tidur jadi lebih nyenyak.
Itulah waktu terbaik untuk olahraga yang ternyata bisa dilakukan kapan saja sesuai dengan keinginan kita.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.