Find Us On Social Media :

7 Tanda-Tanda Orang Berbohong, Salah Satunya Banyak Bergerak

Ketika berbohong, seseorang enggak berani menatap lawan bicaranya.

2. Mengulum atau memajukan bibir

Tak hanya dari sorot matanya, orang berbohong juga bisa terlihat dari gerakan bibirnya.

Bibir yang dikulum bisa jadi seseorang sedang berusaha menyembunyikan emosinya.

Sedangkan bibir yang dimajukan bisa jadi isyarat bahwa seseorang enggak nyaman dengan pertanyaan yang diberikan padanya.

3. Menggaruk hidung

Orang yang berbohong mungkin akan menyamarkan kebohongannya dengan menggaruk hidungnya sendiri.

Gerakan menggaruk hidung pada orang yang sedang berbohong bisa menutupi mulut dan ekspresinya.

Baca Juga: Inilah 5 Alasan Mengapa Anak Suka Berbohong dan Tidak Jujur, Orangtua Wajib Tahu!

4. Wajah berubah pucat

Ketika wajah berubah pucat, bisa terjadi ketika tekanan darah yang menurun tiba-tiba.

Dilansir dari Better Health Channel, penurunan tekanan darah bisa terjadi ketika seseorang merasa tegang, stres atau tertekan, atau ketakutan.