Find Us On Social Media :

4 Risiko Penyakit karena Suhu Panas yang Perlu Diwaspadai, Apa Saja?

Risiko Penyakit karena Suhu Panas yang Perlu Diwaspadai

Heat syncope merupakan kondisi yang mana seseorang mengalami pingsan atau hampir pingsan karena paparan suhu panas dalam jangka waktu yang tertentu.

Dehidrasi adalah kondisi tubuh yang tak dapat menyesuaikan diri dengan iklim baru dan dapat memicu timbulnya penyakit lain karena suhu panas.

Beberapa gejalanya seperti, merasa pusing dan pingsan dalam waktu yang singkat.

Seseorang yang mengalami kondisi ini dapat diatasi dengan meneguk air, jus bening dan berbaring di tempat yang sejuk.

3. Ruam panas atau biang keringat

Kulit dapat teriritasi saat kamu banyak mengeluarkan keringat di cuaca yang panas dan lembap.

Ruam panas juga biasa disebut dengan biang keringat yang terlihat seperti kumpulan jerawat merah.

Baca Juga: Waspadai, Waktu Makan yang Salah Ternyata Dapat Meningkatkan Tekanan Darah

Biang keringat biasanya kerap muncul di beberapa area tubuh seperti leher, dada atas, kunci paha, dan lipatan siku.

Adapun cara untuk menghilangkan biang keringat, yaitu:

- Oleskan bedak untuk menenangkannya.