Find Us On Social Media :

Pantas Orang Jepang Panjang Umur, Ternyata 5 Makanan Ini Ampuh Bersihkan Paru-Paru agar Tetap Sehat

Potret seseorang yang sedang batuk.

GridKids.id - Setiap hari kita harus menghirup udara dan enggak jarang udara yang kita hirup kotor, Kids.

Udara yang kotor karena adanya polusi udara.

Polusi dapat disebabkan oleh banyak hal, seperti asap kendaraan, asap sampah dan polusi pabrik.

Jika terus menghirup udara kotor, tentunya enggak baik untuk kesehatan paru-paru kita.

Selain itu, kamu juga bisa meningkatkan risiko asma, bronkitis, atau bahkan pneunomia.

Salah satu cara yang bisa kita lakukan untuk membersihkan paru-paru dengan mengonsumsi beberapa makanan.

Yap, ternyata ada beberapa makanan yang baik dikonsumsi untuk membantu membersihkan paru-paru.

Apa saja makanan yang bantu membersihkan paru-paru, ya?

Baca Juga: Mudah Ditemui, Ternyata 3 Jenis Buah Ini Cocok Dikonsumsi bagi Penyandang Paru-Paru

1. Teh Hijau

Teh hijau merupakan bahan alami untuk membersihkan organ paru-paru.