- Mudah terkena infeksi.
- Muncul benjolan di leher akibat pembengkakan kelenjar getah bening.
- Perut terasa enggak nyaman akibat organ hati dan limpa membengkak.
Nah, itu dia, Kids, penjelasan seputar leukemia, mulai dari definisi dan tanda-tanda leukemia pada tubuh manusia.
Jika mengalami gejala tersebut, jangan ragu untuk memeriksanya ke dokter, ya.
Semoga bermanfaat dan sehat selalu!
Baca Juga: Ampuh Atasi Diabetes Hingga Darah Tinggi Hanya Bermodalkan Buah Kuning Ini
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.