Find Us On Social Media :

Ketahui 6 Tanda Penyakit Ginjal yang Kerap Diabaikan, Bisa Jadi Karena Hal Ini

Lelah menjadi salah satu tanda adanya penyakit ginjal.

GridKids.id - Ginjal merupakan salah satu organ di dalam tubuh manusia yang sangat penting untuk dijaga. Namun terkadang pengidap penyakit ginjal telat untuk mengetahui dirinya memiliki masalah kesehatan. Mereka baru menyadari setelah penyakit ginjal sudah masuk ke tahap gagal ginjal. Padahal, lenyakit ginjal sudah bisa dideteksi lewat pemeriksaan kesehatan yang rutin setiap tahun. Hal ini juga penting terutama bagi orang yang berisiko mengidap sakit ginjal. Selain mengetahui faktornya, kamu juga perlu mengetahui apa saja tanda-tanda penyakit ginjal seperti di bawah ini.

Baca Juga: Supaya Dapat Berfungsi dengan Baik, Konsumsi 6 Sayuran yang Tinggi Serat untuk Kesehatan Ginjal