Find Us On Social Media :

Identik dengan Tahun Baru, Bagaimana Awal Mula Kembang Api? #AkuBacaAkuTahu

Awal Mula Sejarah Kembang Api

GridKids.id - Setiap akhir tahun, momen perayaan tahun baru sangat dinantikan oleh orang di seluruh dunia.

Yap, biasanya akhir tahun diisi dengan acara kembang api yang sangat menarik dan disambut dengan penuh suka cita. Enggak hanya dirayakan di rumah saja, biasanya orang-orang akan mendatangi pusat keramaian.

Baca Juga: Jadi Sorotan Masyarakat, Ini Upaya Pemerintah untuk Ketentuan Libur NataruNah, kembang api sendiri telah lama dikenal sebagai tanda pergantian tahun yang menghiasi malam di berbagai wilayah. Namun pernahkah kamu penasaran mengapa kembang api selalu identik dengan tahun baru, ya?

Benarkah kembang api ditemukan pertama kali di China? Yuk, kita simak penjelasannya berikut ini!