Find Us On Social Media :

Benarkah Kebiasaan Membereskan Tempat Tidur Bisa Memengaruhi Kesehatan Mental? #AkuBacaAkuTahu

Kebersihan kamar atau lingkungan rumah berpengaruh terhadap kondisi mental penghuninya.

Kebiasaan kecil ini bisa menjadi motivasi yang cukup memengaruhi kondisi atau semangatmu seharian.

Kesadaran untuk melakukan sesuatu secara produktif untuk mengawali hari akan mendorongmu melakukan kegiatan-kegiatan lain dengan semangat dan pola pikir yang lebih optimis.

2. Mengatasi stres

Kebiasaan membersihkan tempat tidur bisa membantu seseorang mengatasi perasaan stres yang sedang dialaminya.

Karena energi yang kamu miliki terpusat untuk melakukan sesuatu, maka kadar stres dalam diri bisa berkurang.

Baca Juga: Mengatasi Stres dengan Mekanisme Coping, Seperti Apa Caranya? #AkuBacaAkuTahu

Ketika sedang membersihkan tempat tidur, biasanya seseorang akan fokus menata banyak hal, mulai dari membetulkan letak seprai sampai menata posisi bantal.

Efek yang ditimbulkan dari kegiatan ini mirip dengan berolahraga untuk mengatasi stres, lo.