Find Us On Social Media :

Resep Membuat Kroket Lezat, Camilan Tradisional yang Sudah Ada dari Zaman Belanda

(Ilustrasi) Resep membuat kroket lezat, camilan tradisional yang sudah ada dari zaman Belanda.

Resep Camilan Tradisional Kroket

Bahan Membuat Kroket:

Bahan Kulit:- 1 setengah sendok makan margarin- 3 sendok makan tepung terigu protein sedang- 150 ml air- 300 gram ubi putih, kukus, haluskan- 1/4 sendok teh kaldu ayam bubuk- 1/2 sendok teh garam- 1/4 sendok teh merica bubuk- 1/2 sendok teh pala bubuk

Bahan Isi:- 3 butir bawang merah, iris tipis- 2 siung bawang putih, iris tipis- 100 gram wortel, potong kotak kecil- 50 gram buncis, iris tipis- 100 ml air- 1/4 sendok teh kaldu ayam bubuk- 1/2 sendok teh garam- 1/4 sendok teh merica bubuk- 1/2 sendok teh gula pasir- 1 tangkai seledri, ikat- 2 sendok makan minyak untuk menumis

Bahan Pelapis:- 3 putih telur- 100 gram tepung panir halus

Baca Juga: Camilan dari Belanda yang Lezat dan Mengenyangkan, Resep Membuat Bitterballen Ayam Gurih ala Rumahan