GridKids.id - Banyak orang memasak telur dengan mencampurkan daun bawang, Kids.
Daun bawang akan menambah aroma makanan menjadi harum sehingga meningkatkan selera makan.
Baca Juga: Supaya Kolesterol Terjaga dan Bisa Dinikmati, Ini Batasan Konsumsi Telur Puyuh dalam Satu Hari
Memasak telur dengan mencanpurkan daun bawang maka akan dipotong kecil-kecil lalu diaduk.
Namun ternyata, memasak telur dengan duan bawang bisa berdampak buruk untuk kesehatan, lo.
Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama
Apa saja dampak buruk kesehatan ketika mengonsumsi telur dengan daun bawang? Yuk, kita cari tahu!
Bahaya telur yang dicampur bawang goreng
Makan telur goreng yang dicampur bawang goreng sangat digemari banyak orang, nih.
Ada beberapa orang yang beranggapan kurang lengkap jika telur enggak dikasih bawang.
Daun bawang memang bisa membuat setiap makanan jadi lebih harum dan menambah selera.
Baca Juga: Sederhana, Ini Rahasia Membuat Telur Ceplok Agar Enggak Lengket di Wajan
Nah, telur memiliki kandungan gizi yang baik untuk kesehatan tubuh.
Namun, memasak telur dengan daun bawang akan mengurangi kandungan gizi di dalamnya.
Oleh sebab itu, sebaiknya memasak telur dengan daun bawang perlu dihindari.
Bukan hanya itu, mengaduk atau mengocok telur dengan daun bawang lalu digoreng menggunakan minyak panas di atas wajan sangat enggak dianjurkan.
Ini karena daun bawang yang diaduk dalam telur enggak matang dengan sempurna.
Cara terbaik memasak telur dengan bawang ialah enggorengnya terlebih dahulu dengan minyak, jika sudah mengeluarkan aroma bisa masukkan telur.
Cara ini dianggap lebih baik agar daun bawang matang sempurna dan aman untuk kesehatan, Kids.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.