GridKids.id - Menyimpan obat-obatan hingga vitamin merupakan hal yang penting terlebih dalam situasi pandemi COVID-19.
Banyak yang berpandangan menyiapkan obat-obatan di rumah merupakan sebuah bentuk pertolongan pertama jika ada keluarga sakit.
Saat menyimpan obat, kamu harus melihat tanggal kedaluwarsa karena obat memiliki batas pemakaian atau konsumsi.
Jika obat kadaluwarsa dikonsumsi, akan menimbulkan efek samping yang berbahaya untuk kesehatan.
Baca Juga: Jangan Khawatir, Ini Deretan Obat yang Efektif Atasi Nyeri Sakit Gigi
Menurut BPOM, obat yang sudah kadaluwarsa harus segera dibuang agar enggak membahayakan lainnya.
Namun, membuang obat kadaluwarsa enggak boleh sembarangan, lo, karena ada beberapa langkah yang perlu diperhatikan.
Membuang obat kadaluwarsa sembarangan bisa berbahaya untuk lingkungan dan ekosistem.
Lalu, bagaimana membuang obat kadaluwarsa yang aman menurut BPOM?
Baca Juga: 6 Hal yang Efektif Membantu Kita agar Bisa Bangun Lebih Awal