Find Us On Social Media :

4 Ramuan Jahe dengan Bahan Alami, Efektif Menyembuhkan Gangguan Diare

Manfaat jahe untuk mengatasi diare.

GridKids.id - Salah satu masalah perut yang mengganggu adalah diare. Menghentikan diare bisa menggunakan obat.

Namun, minum obat diare bisa memiliki efek samping berupa sembelit.

Ada baiknya jika menggunakan bahan alami untuk mengobati diare, salah satunya dengan jahe.

Baca Juga: 9 Makanan yang Cocok Dikonsumsi saat Cuaca Dingin, dari Ubi Jalar sampai Jahe

Nah, jahe enggak cuma meningkatkan daya tahan tubuh, lo.

Jahe juga bisa digunakan untuk mengobati diare.

Rempah-rempah ini merupakan obat herbal dengan kandungan antibakteri yang dapat melawan infeksi.

Baca Juga: Sering Disebut Mengundang Penyakit, Benarkah Mandi Malam Berbahaya?