Find Us On Social Media :

Lebih Baik Tidur Miring ke Kiri atau ke Kanan, Kenali Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh

Kenali manfaat kesehatan dari tidur miring, apa saja itu?

Manfaat tidur miring

Ada manfaat dari tidur miring yang baik untuk tubuh, Kids.

Beberapa ahli berpendapat bahwa, tidur miring memiliki manfaat kesehatan sepeti membersihkan limbah otak.

Hal tersebut enggak akan terjadi ketika kamu tidur terlentang atau tengkurap.

Baca Juga: 6 Buah-Buahan Ini Bisa Membantu Tidur Lelap Tanpa Efek Samping

Untuk yang belum tahu, limbah otak seperti racun hingga protein yang perlu dibuang.

Jika enggak dibuang secara berkala akan memicu alzheimer, parkinson, dan demensia.

Tidur miring sangat direkomendasikan untuk orang yang mendengkur dan kesulitan tidur, Kids