Find Us On Social Media :

Beberapa Cara Ampuh yang Bisa Kamu Lakukan untuk Mengatasi Lapar dan Haus Ketika Berpuasa

Ilustrasi menahan lapar.

GridKids.id - Puasa merupakan salah satu kewajiban yang mempunyai banyak manfaat, Kids, salah satunya baik untuk kesehatan.

Nah, kewajiban untuk melaksanakan ibadah puasa harus dijalankan bagi umat Muslim ketika memasuki bulan suci Ramadhan.

Selama berpuasa, kamu diwajibkan untuk menahan segala perbuatan yang bisa membatalkan puasa seperti menahan keinginan, rasa lapar, dan haus.

Baca Juga: Ini Manfaat Mengonsumsi Vitamin C dan Zinc Ketika Sahur atau Saat Berbuka Puasa

Menahan keinginan yang dilakukan sejak sahur sampai berbuka ketika matahari terbenam tentunya enggak akan mudah bagi sebagian besar orang.

Kamu harus melewati beberapa rintangan untuk menahan tindakan tersebut, salah satunya untuk menahan rasa lapar dan haus sampai magrib tiba.

Nah, ini dia, Kids, tips berpuasa seharian dalam agar kondisi tubuh kamu tetap bugar. Bagaimana sih caranya? Yuk, kita simak!