Find Us On Social Media :

Bisa Memicu Sederet Penyakit Kronis, Yakin Masih Mau Menyepelekan Kebiasaan Kurang Tidur?

Kebiasaan begadang menjadi salah satu penyebab kurang tidur.

GridKids.id - Tidur adalah kebutuhan pokok setiap orang, Kids.

Tubuh kita perlu beristirahat dengan cukup setiap harinya agar tetap fit.

Sayangnya, masih banyak yang biasa mengabaikan pola tidur.

Banyak yang menganggap remeh kebiasaan begadang yang menyebabkan kurang tidur.

Baca Juga: Mengundang Berbagai Masalah, Ternyata Tidur Telentang Perlu Dihindari Terutama Bagi yang Sering Mengalami Beberapa Gejala Ini

Padahal, kurang tidur memiliki banyak dampak bagi tubuh.

Salah satu dampak buruk dari kurang tidur adalah memicu penyakit kronis.

Berikut ini sejumlah risiko gangguan kesehatan yang bakal meningkat dikarenakan kebiasaan kurang tidur. Yuk, kita simak!