Find Us On Social Media :

Jarang Sikat Gigi Sebelum Tidur? Hati-Hati Ada Masalah Kesehatan yang Mengintai Jika Sering Melupakan Sikat Gigi

Sikat gigi sebelum tidur merupakan hal penting untuk mencegah timbulnya plak karena sisa makanan.

GridKids.id - Sikat gigi merupakan hal yang penting dilakukan untuk menjaga gigi tetap sehat, Kids. 

Mengosok gigi pada malam hari juga sangat penting.

Sayangnya, terkadang kita masih sering lupa untuk menggosok gigi sebelum tidur.

Baca Juga: Penyebab Bau Mulut Meski Sudah Rajin Sikat Gigi, Perhatikan Hal Ini

Ada juga yang malas sikat gigi malam karena merasa hari itu enggak banyak makan.

Padahal sikat gigi sebaiknya dilakukan dua kali dalam satu hari.

Nah, sebenarnya apa saja manfaat sikat gigi secara rutin dan dampak kalau enggak melakukannya, ya?

Yuk, kita cari tahu!