Find Us On Social Media :

Sering Disepelekan, Ini 6 Jenis Cedera Ringan yang Disebabkan Oleh Penggunaan Handphone

sakit leher

2. Posisi Kelingking

Terlalu sering menggunakan handphone bisa membuat jari kelingkingmu terlihat agak bengkok.

Ini karena kamu menimpa bawah handphone dengan jari kelingkingmu.

Memegang handphone dalam satu posisi menyebabkan lengan dan jarimu tegang bahkan kerusakan saraf. 

Mencegahnya kepalkan tangan dan regangkan jari kamu setiap hari.  

 

3. Posisi Siku Tangan

Gejalanya terasa kesemutan dan mati rasa di jari telunjuk, tengah dan ibu jari, ini terasa apabila siku kamu tertekuk, Kids.  

Untuk mencegahnya kurangilah penggunaan handphone dan ubah posisi dan regangkan tangan serta lenganmu.

4. Posisi Jari Tangan

Apabila posisi kamu memegang handphone dengan satu tangan maka jari-jari tanganmu mengalami kram dan nyeri otot.

Baca Juga: Pemicu Luka Tak Kunjung Sembuh, Jangan Abaikan Beberapa Hal yang Tampak Sepele Ini

Baca Juga: Jangan Sampai Disepelekan, Sakit Punggung Ternyata Bisa Jadi Tanda Berbagai Penyakit