Find Us On Social Media :

COVID-19 Disebut Lebih Mematikan pada Orang yang Obesitas, Ini Penjelasannya

Obesitas (ilustrasi)

GridKids.id – Sejak terdeteksi pada akhir tahun 2019 lalu, penambahan kasus infeksi virus corona masih terjadi hingga saat ini.

Berbagai penelitian dilakukan untuk mengetahui lebih banyak tentang virus corona penyebab COVID-19.

Dari hasil studi, ditemukan kaitan antara COVID-19 dengan obesitas, Kids.

Hasil studi menunjukkan bahwa kelebihan berat badan, bahkan sebelum termasuk tahap obesitas, sudah meningkatkan risiko keparahan gejala kalau terinfeksi COVID-19.

Mengapa begitu, ya?

Baca Juga: Akibat Pandemi COVID-19, Anjing Peliharaan Ini Tertinggal dan Harus Tempuh Jarak 16.090 Km untuk Pulang