Find Us On Social Media :

Jarang yang Tahu, Rebusan Daun Jeruk Purut Bisa Bikin Tenteram dan Hilangkan Lelah, Caranya Sederhana

Manfaat kombinasi air hangat dan rebusan daun jeruk purut segar.

GridKids.id - Setelah seharian beraktivitas, enggak jarang kita merasa lelah.

Mandi atau berendam air hangat diketahui mampu mengatasi rasa lelah pada tubuh kita, lo.

Mandi air hangat merupakan salah satu bentuk terapi hidroterapi yang kaya manfaat, Kids.

Nah, untuk lebih mendapatkan manfaatnya, kita bisa mencoba relaksasi hidroterapi dengan aromaterapi dari bahan alami, lo.

Baca Juga: Sederhana, Ternyata Rendam Kaki di dalam Air Hangat yang Diberi Garam Punya Banyak Khasiat

Kita bisa memanfaatkan campuran rebusan daun jeruk purut segar untuk membuat lebih tenteram dan mengusir lelah.

Caranya cukup sederhana. Penasaran? Kita simak, yuk!