Find Us On Social Media :

Trik Membuat Telur Dadar Tebal dan Enak Ala Warung Nasi Padang, Ternyata Ini Rahasianya

Ilustrasi telur dadar tebal ala warung nasi padang.

Gunakan Dua Wajan

Trik berikutnya yang penting dilakukan saat membuat telur dadar ala warung nasi padang ialah jangan gunakan spatula seperti kalau kita menggoreng biasa.

Lalu pakai apa, dong? Kalau ada, gunakan dua wajan dengan bentuk dan ukuran yang sama besar, Kids.

Soalnya, telur dadar ala warung nasi padang itu ukurannya cukup besar dan juga tebal.

Baca Juga: Cara Membuat Kentang Goreng Ala Restoran Cepat Saji Ternyata Mudah Banget, Ini Trik Rahasianya

Kalau dibalik menggunakan spatula, maka kemungkinan besar akan patah.

Jika menggunakan dua wajan yang sama, setelah bagian bawah cukup matang, balik telur dadar di wajan lainnya tersebut.

Wah, telur dadar pun akan matang merata dan enggak patah, deh.

Selamat mencoba di rumah bersama orang tua, ya, Kids!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan  komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids  dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id