Cidera Pembulu Darah
Meskipun datanya terbatas, satu teori utama di balik gumpalan darah adalah bahwa gumpalan dipicu oleh gelombang peradangan pemicu Covid-19.
Beberapa pasien Covid-19 mengalami "badai sitoklin", yaitu keadaan ketika sistem kekebalan bereaksi berlebihan.
Bukannya melawan virus, sel-sel itu justru "bunuh diri".
"Dalam kondisi yang sangat terinfeksi dan meradang, Anda bisa menjadi hiperkoagulabel atau lebih mungkin membentuk gumpalan di mana-mana," kata Heinz.
Baca Juga: Orang Tanpa Gejala (OTG) Bisa Sembuh Sendiri dari Covid-19 Asal Lakukan Hal Ini
Penjelasan lain yang dianggap bisa menjelaskan soal gumpalan darah ini, bahwa virus corona secara langsung melukai pembuluh darah.
Jika ini masalahnya, artinya coronavirus menginfeksi sel-sel di pembuluh darah.
Tubuh kemudian memandang infeksi itu sebagai cedera dan menyebabkan darah menggumpal di sekitarnya.
Sekecil apapun gejalanya, jika kamu mengalami seperti hal yang diatas, sebaiknya periksakan ke dokter, Kids.Penulis : Nur Fitriatus Shalihah
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di www.gridstore.id