Find Us On Social Media :

Jangan Coba-Coba Konsumsi Makanan dan Minuman Ini saat Diare, Bikin Makin Parah!

Sakit perut karena diare

2. Cabai

Cabai menyebabkan sensasi pedas.

Nah, bahan masakan ini bisa membuat perut terasa terbakar karena rasa pedas itu.

Cabai juga bisa membuat lapisan perut di sistem pencernaan terganggu dan menyebabkan kembung.

Enggak cuma cabai, merica juga bisa mengganggun sistem pencernaan.

Makan makanan pedas bisa memperparah penyakit diare yang kita alami.

3. Buah yang Asam

Buah yang rasanya asam, seperti jeruk, nanas, lemon, dan anggur juga sebaiknya dihindari saat kita diare.

Buah-buahan yang asam banyak mengandung fruktosa.

Fruktosa sendiri merupakan zat gula alami yang terdapat pada buah.

Saat sedang diare, di dalam tubuh kita kadang terjadi gangguan penyerapan fruktosa.

Itulah yang membuat kotoran kita menjadi lembek dan encer sehingga membuat diare semakin parah.

Baca Juga: Sering Jadi Menu Andalan, Ternyata Makanan Ini Enggak Baik Dikonsumsi saat Sarapan